Tsaltsa Nurussalamah; " />
Record Detail Back

XML

Transformasi Digital Pengolahan Nilai Akhir Menggunakan Algoritma Decision Tree C.45 Berbasis Web ( Studi Kasus : Lembaga Pelatihan Kerja Kanira )


Pendidikan merupakan salah satu sektor yang mengalami transformasi signifikan berkat kemajuan teknologi informasi. Untuk mendukung efektivitas pendidikan ini, diperlukan sistem informasi yang dapat membantu mengelola data peserta didik dan melakukan prediksi ujian pembelajaran . Dalam konteks ini, penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan sebuah sistem informasi pendidikan berbasis web yang memanfaatkan teknologi metode Algoritma C4.5 untuk melakukan prediksi ujian pembelajaran. Hasil implementasi sistem ini menunjukkan bahwa dengan metode Algoritma C4.5 mampu memberikan prediksi ujian pembelajaran peserta didik dengan tingkat akurasi yang baik. Sistem ini memberikan manfaat besar bagi instruktur, dan kepala bidang dalam mengambil keputusan terkait bimbingan dan arahan pendidikan untuk setiap peserta didik. Dengan demikian, sistem informasi
berbasis web ini memiliki potensi untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas pendidikan peserta didik

Tsaltsa Nurussalamah - Personal Name
005 NUR t
NONE
Text
Indonesia
Universitas Langlangbuana
2024
Bandung
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
Tsaltsa Nurussalamah. (2024).Transformasi Digital Pengolahan Nilai Akhir Menggunakan Algoritma Decision Tree C.45 Berbasis Web ( Studi Kasus : Lembaga Pelatihan Kerja Kanira ).(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd