Ramdhany Febrriansyah; " />
Record Detail Back

XML

Implementasi Algoritma K-Nearest Neighbor pada Aplikasi E-Commerce Berbasis Android Menggunakan Metode Agile


Perkembangan Teknologi semakin canggih dan semakin tidak bisa dipungkiri lagi kehadirannya. Bahkan perkembangan pada dunia ekonomi sekarang dengan berkembangnya teknologi. Banyak penelitian yang menyatakan bahwa penjualan sudah memanfaatkan teknologi yang canggih saat ini. Dengan membuat suatu aplikasi penjualan konsumen atau pembeli memudahkan dalam melakukan proses belanja dengan cepat. Aplikasi e-commerce harus dibuat semudah mungkin penggunaannya oleh konsumen. Bahkan aplikasi e-commerce tersebut harus berdasarkan pada kepuasan konsumen.
Berdasarkan penelitian akan dibangun sistem untuk membentuk rekomendasi produk berdasarkan produk yang selalu kunjungi. Pada pembentukan sistem yang diterapkan pada aplikasi tersebut menggunakan algoritma K-Nearest Neighbor, karena algoritma ini dapat melakukan clustering pada data numerikal dan kategorikal, juga dapat melakukan ekualisasi pada setiap cluster yang dihasilkan. Melalui penelitian ini, User Interface akan dirancang pada tampilan/desain yang dibuat untuk pengunjung/pembeli agar tidak kebingungan dalam menggunakan aplikasi ini. Pada sistem rekomendasi ini juga dirancang dengan algoritma K- Nearest Neighbor yang akan diimplementasikan pada halaman konsumen untuk menghasilkan suatu rekomendasi produk.
Ramdhany Febrriansyah - Personal Name
NONE
Text
Indonesia
2019
Bandung
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
Ramdhany Febrriansyah. (2019).Implementasi Algoritma K-Nearest Neighbor pada Aplikasi E-Commerce Berbasis Android Menggunakan Metode Agile.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd